Layanan Donatur
Program ini bertujuan untuk membantu mustahik yang membutuhkan layanan kesehatan. Kami memberikan bantuan biaya pengobatan, pengadaan alat kesehatan, dan layanan kesehatan gratis seperti pemeriksaan dan pengobatan umum untuk masyarakat kurang mampu. Dengan semangat solidaritas, kami berupaya meningkatkan akses layanan kesehatan yang layak untuk semua.
Contoh Kegiatan: